Resep Kue Keciput Keju Wijen Empuk Gurih Dan Renyah | Masaksiana - Hai bunda cantik, sahabat Masaksianers, Pada update kali ini Masaksiana mempublikasikan artikel yang masih berhubungan dengan dapur cantik bunda, yaitu Bahan-bahan beserta Cara Membuat untuk Resep Kue Keciput Keju Wijen Empuk Gurih Dan Renyah.
Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Kue Keciput Keju Wijen Empuk Gurih Dan Renyah. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...
Kami telah mempersiapkan tulisan ini dengan sebaik mungkin hanya untuk bunda pengunjung setia Masaksiana. Artikel yang memiliki kategori Ala Masaksiana, Resep Kue Kering, Resep Kue Lebaran, yang akan kita praktekan.
Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Kue Keciput Keju Wijen Empuk Gurih Dan Renyah. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...
Resep Kue Keciput Keju Wijen Empuk Gurih Dan Renyah
Resep kue keciput keju wijen - Hai sahabat pecinta kue Indonesia, apa ide anda hari ini untuk pembahasan kita hari ini, barangkali teman-teman ada ide. Jika ada silahkan kirim resepnya melalui email admin atau facebook admin saja. Untuk sementara ini saya akan membagikan tentang resep kue keciput keju gurih dan renyah sebagai tambahan dokumentasi buku online kita sahabat. Mungkin dari anda semua pasti sudah mengetahui tentang resep kue kering lebaran terbaru 2015 ini, sebenarnya bukan baru sih akan tetapi baru dibahas pada blog kesayangan kita. (Baca Juga Resep Kue Sagon Keju Bakar Tepung Kanji Betawi Enak)
Resep Kue Kering Keciput Wijen Yang Empuk Renyah
Bicara tentang kue keciput ini mungkin ada sebagian teman yang belum mengetahuinya maka akan admin berikan sedikit penjelasan. Kue keciput sebenarnya hampir mirip dengan onde-onde, berbentuk bulat dan kecil namun ada juga keciput yang berbentuk panjang. Makanan atau cemilan ini merupakan kue tradisional asal Kudus, Jepara. Jika anda sedang berjalan-jalan disana nantinya pasti akan banyak melihat pajangan kue ini, karena makanan ini sendiri dibuat sebagai oleh-oleh anda nantinya. Akan tetapi jika anda belum kesana tetapi anda ingin mencicipinya, bisa anda bikin sendiri dan lihat cara membuat kue keciput renyah yang satu ini. Jadi tanpa membuat anda penasaran lagi berikut resep kue keciput keju wijen untuk anda, selamat mencoba. (Lihat Juga Resep Kue Bawang Super Renyah Dan Gurih Lebaran Lezat)Kue keciput keju wijen spesial lebaran |
Bahan Membuat Kue Keciput
- 300 gram tepung beras ketan
- 200 ml santan kelapa kental
- 1 sendok teh soda kue
- 3 sendok teh garam halus
- 5 sendok makan gula pasir
- 1 sendok teh baking powder
- 2 butir telur ayam
- 100 gram keju cheddar, parut halus
- 100 gram wijen putih
- Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat Kue Keciput Keju
- Campur gula pasir dan telur ayam, kocok hingga gula hancur dan lembut
- Campur keju yang sudah diparut halus dan tepung beras ketan kedalam adonan diatas, lalu aduk hingga tercampur rata.
- Masukkan baking powder, soda kue, dan baking powder kemudian aduk lagi hingga tercampur rata, uleni hingga kalis
- Bentuk adonan bulat sebesar kelereng atau sesuai selera, dan gulirkan pada wijen. Lakukan hingga adonan habis
- Panaskan minyak goreng, lalu goreng hingga matang sekitar 10 menit dan berwarna kuning kecoklatan, tiriskan dan masukkan kedalam toples.
- Kue tradisional keciput keju wijen siap disajikan.
(Simak Juga Resep Kue Kering Putri Salju Rasa Pandan Lembut Istimewa)
Demikian resep kue keciput keju wijen yang empuk gurih dan renyah yang sudah admin bagikan kepada anda semua di blog ini sahabat. Sekarang sambil menggoreng kue kering ini, anda bisa membagikan resep ini melalui jejaring sosial yang anda miliki kepada teman-teman kita semua. Agar merekapun bisa mencoba membuatnya bersama-sama kita disini sahabat. Semoga apa yang admin bagikan ini bermanfaat bagi anda semua, cukup ini dulu pembahasan kita dan untuk resep kue yang lain akan kita bahas pada pertemuan berikutnya. Salam pecinta kue Indonesia.
Bagaimana bunda tentang artikel Resep Kue Keciput Keju Wijen Empuk Gurih Dan Renyah?
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.