Advertisement

Resep Kue Pepe Sagu Asli Khas Betawi Yang Enak Spesial

2/25/2016

Resep Kue Pepe Sagu Asli Khas Betawi Yang Enak Spesial | Masaksiana - Hai bunda cantik, sahabat Masaksianers, Pada update kali ini Masaksiana mempublikasikan artikel yang masih berhubungan dengan dapur cantik bunda, yaitu Bahan-bahan beserta Cara Membuat untuk Resep Kue Pepe Sagu Asli Khas Betawi Yang Enak Spesial.

Kami telah mempersiapkan tulisan ini dengan sebaik mungkin hanya untuk bunda pengunjung setia Masaksiana. Artikel yang memiliki kategori Ala Masaksiana, Resep Kue Lapis, Resep Kue Pepe, yang akan kita praktekan.


Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Kue Pepe Sagu Asli Khas Betawi Yang Enak Spesial. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...


Resep Kue Pepe Sagu Asli Khas Betawi Yang Enak Spesial


Resep kue pepe betawi - Hai sahabat masaksiana, dikesempatan kita hari ini admin akan membahas tentang kue yang terbuat dari tepung sagu dan merupakan kue tradisional asli dari kota Jakarta yaitu suku betawi. Banyak sekali kue khas betawi ini sahabat seperti kue rangi, kue ape dan salah satunya ya kue pepe ini. Di dalam grup ncc kue ini banyak dibeli oleh teman-teman yang ingin mencicipinya terutama teman kantoran yang berada di Jakarta namun kebanyakan dibuat dengan lapis mangkuk, nah bagi anda yang baru datang ke ibukota wajib sekali mencicipi kue yang enak ini dan pastinya admin jamin mampu membuat anda jatuh cinta dan bersyukur karena sudah pernah datang ke Jakarta.

Baca juga: resep kue lapis legit keju enak dan lembut spesial

Pada dasarnya kue lapis yang biasanya terkenal dengan kue pepe ini memiliki bentuk yang sangat sederhana namun meskipun begitu resep kue pepe betawi ini sudah didapatkan dari turun termurun hingga kita bisa mencicipinya saat ini. Kue yang bukan hanya bisa dibuat dengan tepung sagu melainkan juga dapat dibuat dengan tepung beras ini memiliki warna pelangi dengan rasa yang manis di lidah penikmatnya. Bagi anda yang ingin mencoba menikmatinya ini mungkin bisa anda datangi penjualnya diwarung kecil sekitar kota ini, pasti anda akan dapat mencicipinya dengan segera ataupun biasanya di Jakarta ada beberapa para pedang keliling untuk menjajakan kue ini. Kue pepe panggang seperti proses pembuatannya bisa dinikmati dengan minuman starbucks seperti secangkir kopi.

Cara Membuat Kue Pepe Betawi Dari Sagu Pelangi

Kue tradisional ini semakin lama eksistensinya dikategorikan dalam jajanan yang belum punah karena banyaknya peredaran makanan modern dari luar negeri yang masuk ke Indonesia. Tidak kalah dengan makanan modern meskipun cara membuat kue pepe betawi ini lebih kepada tradisional resep, rasanya tidak bisa disebut rasa yang tradisional. Bagi anda yang sudah penasaran dengan resep kue pepe betawi ini sekarang admin langsung membagikan tips membuatnya agar menjadi enak. Jadi bunda-bunda yang ingin mencobanya lihat saja bahan yang mudah didapatkan ini dan kemudian bersiaplah untuk memprosesnya, dan selamat mencoba serta bisa dijadikan makanan favorit bagi keluarga tercinta. Untuk teman-teman yang ingin membuat kue ini lebih beragam bisa mengolah dengan menggunakan mangkuk. Yuk sekarang lihat semuanya dibawah ini.
Resep Kue Pepe Sagu Asli Khas Betawi Yang Enak Spesial

Lihat juga: resep kue lapis tepung beras susu rose brand surabaya

Bahan Kue Pepe Betawi

  • 650 gram tepung sagu
  • 6 lembar daun pandan
  • 1,5 liter santan kelapa
  • 425 gram gula pasir
  • 25 lembar daun jeruk purut, dibuang tulang
  • Garam halus secukupnya
  • Secukupnya pewarna hijau tua
  • 4 sendok makan tepung beras
  • Pewarna makanan warna merah

Cara Membuat Kue Pepe Betawi

  • Campur santan, daun jeruk, daun pandan dan juga garam halus. Rebus sampai mendidih, angkat dan biarkan hangat.
  • Masukkan tepung beras, tepung sagu, garam, dan gula pasir. Masukkan santan dan aduk sampai merata.
  • Selanjutnya ambil 1/3 adonan, kemudian masukkan pewarna makanan warna merah, 1/3 adonan dengan warna hijau tua lalu aduk hingga tercampur rata dan sisihkan.
  • Siapkan loyang dan olesi dengan mentega atau minyak, dan panaskan loyang diatas api.
  • Tuang adonan putih dengan takaran satu sendok sayur, lalu kukus atau panggang selama 6 menit dan tuangkan lagi adonan hijau, kukus lagi lalu selanjutnya masukkan adonan merah dan kukus kembali hingga adonan habis.
  • Terakhir kukus semua adonan selama 25 menit lamanya hingga matang, selesai.



Demikian resep kue pepe sagu asli khas betawi yang enak spesial mungkin bisa anda coba di rumah masing-masing. Bagikanlah resep ini kepada teman yang ingin belajar dan yang belum mengetahuinya, cukup dengan membagikan melalui sosial media anda, teman-teman kitapun dapat mengetahuinya secara cepat. Semoga apa yang dibagikan oleh admin ini bermanfaat, nah jangan lupa untuk terus meng-update artikel dari kami ya bunda. Selamat mencoba dan salam menu kue.
Bagaimana bunda tentang artikel Resep Kue Pepe Sagu Asli Khas Betawi Yang Enak Spesial?
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.