Resep Cara Membuat Kacang Bawang Yang Empuk, Wangi dan Gurih !! | Masaksiana - Hai bunda cantik, sahabat Masaksianers, Pada update kali ini Masaksiana mempublikasikan artikel yang masih berhubungan dengan dapur cantik bunda, yaitu Bahan-bahan beserta Cara Membuat untuk Resep Cara Membuat Kacang Bawang Yang Empuk, Wangi dan Gurih !!.
Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Cara Membuat Kacang Bawang Yang Empuk, Wangi dan Gurih !!. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...
Kami telah mempersiapkan tulisan ini dengan sebaik mungkin hanya untuk bunda pengunjung setia Masaksiana. Artikel yang memiliki kategori Cemilan, Kue, yang akan kita praktekan.
Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Cara Membuat Kacang Bawang Yang Empuk, Wangi dan Gurih !!. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...
Resep Cara Membuat Kacang Bawang Yang Empuk, Wangi dan Gurih !!
Resep kacang bawang ini dijamin 100 % empuk. dan juga kacang ini memiliki sensasi bawang putihnya yang bener-bener harum sampai. ke rumah tetanga RT sebelah hehehe, kalo bunda tidak percaya, silahkan bunda coba bikin dengan resep dari kompinikmat ini:
Bahan Bahan:
- 1 kg kacang tanah
- 250 gram bawang putih
- 2 sendok makan garam halus
- 1/2 sendok teh gula
- 1/2 sendok teh penyedap boleh di skip bunda ya kalo0 tidak suka
- Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat Kacang Bawang
1. Rendam 1 kg kacang tanah dengan air panas semalaman.
2. Air panas ini gunanya supaya nanti kacang tidak tumbuh tunas.
3. Pagi harinya tinggal bunda kocek pakai tangan supaya kulitnya mudah terkelupas, lalu pisahkan kacang daei kulitnya/kupas kemudian tiriskan selama 1 jam.
4. Panaskan minyak goreng. lalu goreng kacang di atas api sedang.
5. Setelah kacang agak coklat, langsung masukan.bawang putih yang sudah di iris lalu masak sampai bawang berwarna coklat.
6. Masukan garam, gula, penyedap rasa dan aduk rata. lalu matikan api kemudian angkat dan tiriskan minyak nya.
Note: Jangan mencampurkan bumbu di awal karena nantinya akan berakibat kacangnya lengket dan warnanya menjadi hitam.
Selamat mencoba ya bun !!
Bagaimana bunda tentang artikel Resep Cara Membuat Kacang Bawang Yang Empuk, Wangi dan Gurih !!?
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.