Resep Membuat Sambal Bacem yang Super Duper Mantap, Tahan Lama, Pass untuk Semua Kalangan | Masaksiana - Hai bunda cantik, sahabat Masaksianers, Pada update kali ini Masaksiana mempublikasikan artikel yang masih berhubungan dengan dapur cantik bunda, yaitu Bahan-bahan beserta Cara Membuat untuk Resep Membuat Sambal Bacem yang Super Duper Mantap, Tahan Lama, Pass untuk Semua Kalangan.
Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Membuat Sambal Bacem yang Super Duper Mantap, Tahan Lama, Pass untuk Semua Kalangan. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...
Kami telah mempersiapkan tulisan ini dengan sebaik mungkin hanya untuk bunda pengunjung setia Masaksiana. Artikel yang memiliki kategori Ala Masaksiana, Sambal, Trik, yang akan kita praktekan.
Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Membuat Sambal Bacem yang Super Duper Mantap, Tahan Lama, Pass untuk Semua Kalangan. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...
Resep Membuat Sambal Bacem yang Super Duper Mantap, Tahan Lama, Pass untuk Semua Kalangan
Sambal ini jd andalan drumah.. pasti aja tersedia dmeja makan.. sambalnya juga tahan lama yaa soalnya direbus trs dmasak jadinya awet.. ga perlu masuk kulkas.. makannya dipaduin sma ayam goreng bumbu bacem + lalabnya kol goreng.. hmm udh deh.. kalaaapss.. cuss yuu resepnya..
Source : Mba Yene Dandelion
Bahan-bahan :
- 10 siung bawang merah
- 7 siung bawang putih
- 20 butir cabe rawit oren (sesuaikan dengan selera)
- 1 ons cabe merah besar
- 1 buah tomat uk. besar
- 1 bks terasi abc
- 2 sdm gula merah
- 2 lembar daun salam
- 5 lembar daun jeruk, buang tulangnya
- secukupnya garam dan kaldu bubuk (optional)
- secukupnya minyak goreng
Langkah ;
- Rebus cabe merah, cabe rawit, bawang merah, bawang putih dan tomat hingga layu. Angkat sisihkan.
- Uleg bumbu yg sudah drebus + terasi. Jangan tllu halus ato bsa juga menggunakan blender.
- Masak bumbu yg sudah dhaluskan kedalam wajan kosong yg sudah dipanaskan. Beri daun salam, daun jeruk, garam, gula merah dan kaldu bubuk. masak hingga kadar airnya berkurang.
- Test rasa. Sambal ini cenderung manis.
- Setelah kental dan airnya habis, masukkan minyak goreng. Aduk" dengan menggunakan api kecil hingga minyak naik ke permukaan. Angkat dan dinginkan baru masukin toples tertutup.
Sumber : cookpad
Bagaimana bunda tentang artikel Resep Membuat Sambal Bacem yang Super Duper Mantap, Tahan Lama, Pass untuk Semua Kalangan?
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.