Advertisement

Resep Kue Kering Kurma Karamel Renyah Enak Sederhana

7/03/2015

Resep Kue Kering Kurma Karamel Renyah Enak Sederhana | Masaksiana - Hai bunda cantik, sahabat Masaksianers, Pada update kali ini Masaksiana mempublikasikan artikel yang masih berhubungan dengan dapur cantik bunda, yaitu Bahan-bahan beserta Cara Membuat untuk Resep Kue Kering Kurma Karamel Renyah Enak Sederhana.

Kami telah mempersiapkan tulisan ini dengan sebaik mungkin hanya untuk bunda pengunjung setia Masaksiana. Artikel yang memiliki kategori Ala Masaksiana, Resep Kue Kering, Resep Kue Kurma, yang akan kita praktekan.


Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Kue Kering Kurma Karamel Renyah Enak Sederhana. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...


Resep Kue Kering Kurma Karamel Renyah Enak Sederhana


Resep kue kering kurma karamel - Hai sahabat pecinta kue Indonesia, kembali lagi bersama saya admin blog ini yang akan berbagi tentang resep kue kering lebaran terbaru untuk anda semuanya. Sebelumnya saya akan bertanya, apakah teman-teman memiliki sebuah ide yang bagus untuk dibahas pada blog kita hari ini. Jika ada silahkan kirimkan aneka resep kue anda pada email yang sudah admin bagikan kepada anda semua sahabat. Kembali kepembahasan kita ya, mungkin dari sahabat sudah tahu tentang buah yang asli tumbuh di Timur Tengah ini apalagi kalau bukan buah kurma. Buah yang disukai oleh Nabi Muhammad SAW dan banyak mengandung manfaat bagi tubuh kita. (Baca Juga Resep Kue Kering Kacang Selimut Lebaran Karamel Renyah)

Resep Kue Kering Kurma Karamel Enak Renyah Lebaran

Bicara tentang manfaat buah kurma pasti anda sudah mengetahuinya untuk tubuh kita, karena buah ini memiliki glukosa dan fruktosa yang menjadi sumber energi kemudian kaya akan sumber vitamin, sumber mineral, sumber serat yang sangat diperlukan untuk membantu pencernaan, dan masih banyak lagi kandungan pada tiap butir buah tersebut. Jadi hari ini admin akan mengajak anda untuk mengetahui cara membuat kue kering kurma sahabat, kita akan menjadikan buah dengan gizi tinggi ini menjadi sebuah kue yang sangat lezat. Sekarang simak resep kue kering kurma karamel ini sebagai referensi bersama di dapur kesayangan kita masing-masing pastinya. (Lihat Juga Resep Kue Kering Kacang Mede Coklat Enak Spesial Lebaran)
Resep Kue Kering Kurma Karamel Renyah Enak Sederhana
Kue kurma dengan taburan kacang tanah dan mede

Bahan Dasar Kue Kurma

  • 350 tepung terigu
  • 3 sendok makan tepung maizena
  • 100 gram gula bubuk / tepung
  • 300 gram mentega
  • 1 butir telur ayam
  • Kacang mede / kacang tanah, sangrai
  • Wijen secukupnya
  • Gula pasir secukupnya
  • Buah kurma secukupnya, potong halus
  • Air panas secukupnya

Cara Membuat Kering Kurma

  • Campur mentega dan gula halus kemudian kocok hingga lembut dan berwarna putih, lalu campur telur dan aduk hingga tercampur rata
  • Campurkan tepung maizena dan tepung terigu pada adonan diatas, lalu aduk hingga tercampur rata
  • Sekarang ambil adonan lalu cetak dengan ukuran sesuai selera anda dan susun kedalam loyang
  • Terakhir panggang kue hingga matang, angkat dan dinginkan serta sisihkan.
  • Potong kacang dan kurma hingga kecil, dan campurkan dengan wijen, sisihkan.
  • Membuat karamel, masukkan gula kedalam penggorengan campurkan air sebanyak 3 sendok sayur dan biarkan hingga mendidih.
  • Masukkan beberapa adonan kue lalu baluri dengan karamel, lakukan hingga kue habis dan angkat, gulirkan kedalam campuran potongan kacang dan wijen, selesai.


Demikian sahabat resep kue kering kurma karamel renyah enak sederhana yang sudah admin bagikan kepada anda semua. Jika anda pertanyaan silahkan bertanya pada kolom komentar yang sudah tersedia dibawah ini. Sekarang anda bisa membagikan resep kue lontong paris ini, ya kue yang kita buat ini hampir sama dengan kue lontong paris sahabat karena bentuknya hampir samakan. Oya jangan lupa berbagi resep ini melalui jejaring sosial yang anda miliki, agar teman-teman kita dapat belajar bersama kita disini. Semoga bermanfaat dan salam pecinta kue Indonesia.
Bagaimana bunda tentang artikel Resep Kue Kering Kurma Karamel Renyah Enak Sederhana?
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.