Advertisement

Resep Cara Membuat Kue Talam Abon Udang Yang Enak Dan Mudah

11/23/2017

Resep Cara Membuat Kue Talam Abon Udang Yang Enak Dan Mudah | Masaksiana - Hai bunda cantik, sahabat Masaksianers, Pada update kali ini Masaksiana mempublikasikan artikel yang masih berhubungan dengan dapur cantik bunda, yaitu Bahan-bahan beserta Cara Membuat untuk Resep Cara Membuat Kue Talam Abon Udang Yang Enak Dan Mudah.

Kami telah mempersiapkan tulisan ini dengan sebaik mungkin hanya untuk bunda pengunjung setia Masaksiana. Artikel yang memiliki kategori Ala Masaksiana, Aneka Jajanan Pasar, Aneka Kue, Kue Tradisional, Resep Kue Basah, Resep Kue Talam, yang akan kita praktekan.


Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Cara Membuat Kue Talam Abon Udang Yang Enak Dan Mudah. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...


Resep Cara Membuat Kue Talam Abon Udang Yang Enak Dan Mudah


Resep dan Cara Membuat Kue Talam Abon Udang - Setelah beberapa waktu yang lalu RKKblog sudah membagikan resep kue talam original, di edisi kali ini kami akan kembali membagikan resep kue talam spesial namun dengan sedikit sentuhan yang beda, yaitu Kue talam abon udang. Kue talam yang diberi taburan abon ini rasanya sangat enak, lembut dan juga gurih dilidah. Anda pasti juga bisa membuatnya sendiri dirumah.

Resep Cara Membuat Kue Talam Abon Udang Yang Enak Dan Mudah

Nah jika anda pengen membuat Kue talam abon udang yang enak dan mudah, berikut ini resep yang bisa anda pakai. Gunakan insting masak kalian untuk hasil yang lebih maksimal, semoga berhasil yaa.. 

Bahan-bahan

  • 100 gr tepung beras
  • 25 gr tepung tapioka
  • 350 ml santan kental
  • 1/4 sdt Garam
  • 1/2 sdt Gula
  • 1 lembar Daun pandan


Bahan pelengkap :

  • secukupnya Abon udang
  • Cabe merah dan seledri untuk hiasan


Cara Membuat:

  1. Campur tepung beras dan tepung tapioka, aduk rata. Sisihkan
  2. Rebus santan bersama garam gula dan daun pandan sampai mendidih. Matikan api dan biarkan hangat.
  3. Setelah santan agak hangat, tuang ke dalam campuran tepung, aduk rata.
  4. Panaskan panci pengukus, letakkan cetakan kue talam ke dalam panci. Tutup panci dengan dilapisi kain bersih. Biarkan hingga uap panas nya keluar.
  5. Klo sdh uap panas nya keluar, tuang adonan ke dalam cetakan hingga hampir penuh. Masak hingga matang sekitar 20 menit.
  6. Angkat kue talam biarkan hingga hangat.
  7. Taburi dengan abon udang diatas nya dan hias dengan cabe merah dan seledri.
Bagaimana bunda tentang artikel Resep Cara Membuat Kue Talam Abon Udang Yang Enak Dan Mudah?
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.