Advertisement

Resep Membuat Condensed Milk Cotton Cake Hanya Dengan 6 Bahan Sederhana

2/16/2018

Resep Membuat Condensed Milk Cotton Cake Hanya Dengan 6 Bahan Sederhana | Masaksiana - Hai bunda cantik, sahabat Masaksianers, Pada update kali ini Masaksiana mempublikasikan artikel yang masih berhubungan dengan dapur cantik bunda, yaitu Bahan-bahan beserta Cara Membuat untuk Resep Membuat Condensed Milk Cotton Cake Hanya Dengan 6 Bahan Sederhana.

Kami telah mempersiapkan tulisan ini dengan sebaik mungkin hanya untuk bunda pengunjung setia Masaksiana. Artikel yang memiliki kategori Ala Masaksiana, Aneka Kue, Cake, Kue Basah, Kue Bolu, Pancake, Resep Kue Basah, yang akan kita praktekan.


Apakah para bunda sudah siap dengan artikel Resep Membuat Condensed Milk Cotton Cake Hanya Dengan 6 Bahan Sederhana. Yuk.. lanjut ke tahapan selanjutnya...


Resep Membuat Condensed Milk Cotton Cake Hanya Dengan 6 Bahan Sederhana


ResepKueKomplit.Com, Condensed Milk Cotton Cake. Haii bunda.. Kali ini aku pengen nyobain buat menu cake lain yang smoothh bangettt dan nyess dilidah, namanya Condensed Milk Cotton Cake. Kenapa saya pengen coba bikin cake ini? alasanya karena praktis dan mudah saja membuatnya, cukup dengan menggunakan 5 bahan sederhana dan nggak pake bahan pengembang seperti baking powder, baking soda atau SP, Condensed Milk Cotton Cake pun siap disantap.

Sebenarnya sih sudah sejak sebulan lalu kepengen bikin cake ini, tapi nggak keturutan terus. Loyang yang kupunya kemarin loyang biasa, nah pas aku tes isi air ternyata bocor, nggak jadi deh bikin, alhasil sementara dialihkan bikin Kue Apem Karamel Bunga Mawar yang jelas sudah ada alat cetakanya. Setelah itu aku beli loyang lagi dan langsung tancap gas bikin kue yang udah lama di idam-idamkan..

Hasilnya? Wuaaah beneran deh tekstur kuenya smooth buanget, pori-porinya halus, berasa lezat saat dimakan, anak-anak bilang sih rotinya seperti kapas hahaha, sesuailah dengan namanya cotton cake.  Source resep: Tintinrayner, resepnya kutulis di bawah ini ya.

Gak bosen2 sama cake ini...endesss banget 😋😋😋 Ini cake favoritnya krucil di rumah....buat berapa banyakpun pasti ludesss...😋😋 
Gambar Condensed Milk Cotton Cake

Cara Membuat Condensed Milk Cotton Cake Yang Smooth dan Enak
Rebake: @iekitchen
--------------------------------------------------------------------------------

Bahan A : 
  • 40 gr butter anchor
  • 60 gr terigu kunci
  • 60 gr susu kental manis putih
  • 4 butir kuning telur
Bahan B : 

  • 3 butir putih telur
  • 45 gr gula pasir

Cara membuat Condensed Milk Cotton Cake:

  1. Panaskan butter dengan api kecil sampai muncul gelembung2 kecil,segera masukkan terigu sambil terus diaduk pakai whisk.Setelah rata,tambahkan susu kental aduk rata ,angkat.
  2. Masukan adonan A ke baskom berisi kuning telur,aduk rata dan sisihkan.
  3. Kocok putih telur dan gula sampai mengembang,lalu masukan ke adonan tadi pakai spatula secara bertahap sampai rata + homogen.
  4. Tuang ke loyang yg sudah diolesi margarin dan kertas roti.
  5. Panggang dalam oven dengan metode Au Bain Marie dengan suhu 160° selama kurang lebih 45 menit,tergantung suhu oven masing2 .
Bagaimana bunda tentang artikel Resep Membuat Condensed Milk Cotton Cake Hanya Dengan 6 Bahan Sederhana?
Perlu inovasi dan kreatifitas pada menu makan didalam keluarga, apalagi jika bunda masih memiliki buah hati yang perlu banyak asupan gizi dan makan sehat agar tumbuh kembang anak semakin baik dan menjadikan keluarga bunda tetap sehat dan semangat dalam beraktifitas.
Jangan lupa untuk bookmark dan dishare ya kepada teman-teman di sosial media.